Praktikum Basis Data

Mata Kuliah Praktikum Basis Data menyertai Mata Kuliah Teori Basis Data walaupun tidak semuanya berkaitan namun terdapat beberapa teori yang praktiknya dilakukan pada mata kuliah ini. Ketrampilan yang harus dikuasai mahasiswa setelah mengambil mata kuliah ini adalah mengelola tabel dan data dalam basis data, melakukan pengambilan data dari dua tabel atau lebih serta dapat menggunakan sub query sesuai dengan studi kasus yang dihadapi.

Capaian dari pembelajaran pada mata kuliah ini (CPMK), yaitu Mahasiswa diharapkan mampu mengimplementasikan Rancangan Basis Data pada suatu Database Management Systems (DBMS) dan mengelolanya (CPL1,CPL2,CPL3,CPL4,CPL5).

Berikut sumber pustaka untuk perkuliahan ini :

  • lmasri, Ramez And Navathe, Shamkant B. (2016). Fundamentals Of Database Systems, Seventh Edition. Boston: Pearson Education, Inc. Addison Wesley.
  • Fathansyah. (2015). Basis Data. Informatika. Bandung.Silberschatz, A., Forth, H.F., Dan Sudarshan, S. (2011).
  • Database System Concepts. Sixth Edition. New York: Mc Graw Hill.

Modul Praktikum Basis Data.

Download link : Modul praktikum 1

Download link : Modul praktikum 2Evaluasi praktikum 2

Download link : Modul praktikum 3Evaluasi praktikum 3

Download link : Modul praktikum 4Evaluasi praktikum 4

Download link : Modul praktikum 5Evaluasi praktikum 5

Download link : Modul praktikum 6Evaluasi praktikum 6

Tetap semangat dan semoga bermanfaat!

Baca Juga :   Algoritma dan Program Memisahkan Bilangan Integer Lebih Dari 1000 dengan C++